Ingatlah Manusia
Situs: liriknasyid.com
Album: Kompilasi ANN Bekasi 2010
Munsyid: Bintu Nahl
wait ...
Detik-detik berlalu
Hidup ini seperti candu
Banyak dari manusia
Tak pikirkan ajalnya
Hai ingatlah manusia
Hidup hanyalah sementara
Ajalkan menunggu
Disetiap waktu
Insan manusia
Tak pernah puas
Berkumul dengan kerjanya
Tak pernah ingat akhirat
Waktunya dihabiskan
Tuk mencari nikmat dunia
Tak pernah ingat dengan akhirat
Pengirim : Cucu Samsu
Nasyid yang mungkin berhubungan:...
Dunia Islam
Khalifah
Palestina
Sebuah Ironi
Terus Bergerak Menuju Perubahan